Sahnya Pernikahan dalam Islam: Syarat dan Rukun yang Harus Dipenuhi

Dina Yonada

Sahnya Pernikahan dalam Islam: Syarat dan Rukun yang Harus Dipenuhi
Sahnya Pernikahan dalam Islam: Syarat dan Rukun yang Harus Dipenuhi

5 Syarat Penting dalam Pelaksanaan Akad Nikah

Rukun Nikah

Rukun nikah merupakan persyaratan wajib yang harus dipenuhi agar sebuah akad nikah dianggap sah. Rukun nikah terdiri dari laki-laki dan perempuan yang hendak menikah, wali perempuan, saksi nikah, ijab dan qabul. Semua persyaratan ini harus dipenuhi oleh kedua belah pihak agar akad nikah bisa dilaksanakan dengan sah dan sesuai dengan hukum Islam.

Syarat Sah Nikah

Selain persyaratan rukun nikah, ada juga syarat sah nikah yang harus dipenuhi oleh pasangan calon pengantin. Syarat-syarat tersebut mengacu pada hukum Islam dan negara Indonesia. Syarat-syarat tersebut adalah:

Also Read

Bagikan:

Tags